MEMBUAT BOOTABLE CD/DVD

Bookmark and Share
Karena banyak teman-teman yang bertanya bagaimana cara membuat Bootable CD/DVD. Maka pada kesempatan ini saya akan berbagi kepada teman-teman bagaimana cara untuk membuat Bootable CD/DVD.

Bootable sangat diperlukan, terutama bagi mereka yang ingin menginstall windows atau mereka yang ingin membuat sendiri Installer Windows. 




Apa aja sih yang dibutuhkan untuk membuat bootable CD/DVD Windows???
-  Software Nero harus sudah diinstal di komputer kamu tentunya.
-  Back up-an dari ISO atau CD/DVD asli Windows 2000/XP/Vista.
-  File “boot.ima
-  Minimum tersedia 1GB free space hard disk untuk membuat CD bootable
-  Minimum tersedia 4GB free space hard disk untuk membuat DVD bootable

Dalam tulisan ini saya tidak mengetikkan caranya. Tapi sudah saya buat dalam bentuk PDF dan anda tinggal mendownloadnya

Ok Sobat Langsung Saja YOOOO


{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }

Posting Komentar

Powered By Blogger